Kumpulan Kajian Islam tentang Iman -Kajian Ulama Ahlussunnah wal Jama’ah (Aswaja)
Halaman ini memuat kumpulan kajian tentang iman dalam perspektif Aqidah Ahlussunnah wal Jama’ah, mencakup rukun iman, hakikat iman, tingkatan iman, serta bantahan terhadap penyimpangan pemahaman iman.
Iman (bahasa Arab: الإيمان) secara etimologis berarti 'percaya'. Perkataan iman (إيمان) diambil dari kata kerja 'aamana' (أمن) -- yukminu' (يؤمن) yang berarti 'percaya' atau 'membenarkan'. Perkataan iman yang berarti 'membenarkan' itu disebutkan dalam al-Quran, di antaranya dalam Surah At-Taubah ayat 62 yang bermaksud: "Dia (Muhammad) itu membenarkan (mempercayai) kepada Allah dan membenarkan kepada para orang yang beriman." Iman itu ditujukan kepada Allah, kitab kitab dan Rasul. Iman itu ada dua jenis: Iman Hak dan Iman Batil.
Untuk gambaran besar dan keterkaitan seluruh kajian, silakan rujuk halaman pilar utama berikut:
Pilar Utama Kajian Ulama